Computing Tips & Tutorial

Like Us

Saturday, July 17, 2010

Program Record / Perulangan Data KTP Menggunakan Pascal

Salam sobat blogger , Hari ini 100persenworking akan membagi ilmu tentang pemrograman pascal.kita akan membuat Program Record / Perulangan Data KTP Menggunakan Turbo Pascal.


Record adalah program yang akan menyimpan dan menampilkan kembali apa yang kita input atau kita masukkan.

Buka program Pascal- file - new
Ketikan script berikut



keterangan :

  1. Program Welcome adalah nama program ( anda bisa mengganti "Welcome"sesuai keinginan anda) 
  2. Writeln untuk mencetak hasil setelah program dijalankan. 
  3. write untuk input data. 
  4. ('1) adalah nomor urut. 
  5. Readln untuk membaca baris dan memisahkan antara write dan writeln. 
  6. Nim, nama, agama, ktp, jeniskelamin, hobi didefinisikan sebagai string. 
  7. End untuk mengakhiri program. 
  8. kemudian Run dengan menekan ctrl + f9 
bila tidak ada yang error maka hasilnya sebagai berikut isikan data kemudian enter

















bila anda bingung dengan langkah diatas silahkan comment di bawah
Sekian dari 100 persen working
dijamin 100persenworking
karena 100persenworking sudah benar2 teruji
semoga informasi dari 100persenworking bermanfaat barokah

No comments:

Post a Comment